Jumat, 03 Mei 2013

begitu rapuhnya aku

kami adalah tentara Alloh, siap melangkah menuju ke medan juang.
walau tertatih kaki ini berjalan, jiwa perindu syahid tak akan tergoyahkan

wahai tentara Alloh bertahanlah, jangan menangis walau jasadmu terluka
sebelum engkau bergelar syuhada, tetaplah bertahan dan bersiap-siap siagalah
* lirik lagu jejak

masih sangat kecil perjuangan ku, jika melihat perjuangan syahid Hasan AlBanna pendiri ikhwanul muslimin yang akhir hidupnya dalam keadaan syahid dibrondong peluru. penjara, siksaan yang selalu jadi asupan sehari-hari. tetapi dari situlah tumbuh ikhwanul muslimin yang tangguh-tangguh.

sedangkan aku?? masih berkecimpung masalah yang sangat kecil, pergolakan hati diri sendiri sudah mengendurkan semangat dakwah. astaghfirulloh, masalah yang masih jadi bahan batin yang harus difikir belum secara fisik sampai berperang darah.
mulai detik ini aku berazam, harus melaju kencang semangat dakwahku,,.sudah ga da kata berdiam diri acuh tak acuh meskipun itu mengorbankan diri sendiri. bukan saatnya lagi ingin dimngerti, aku yang harus mengerti dan senantiasa khusnudzon melawan bisikan-bisikan jahat. 

begitu rapuhnya aku..

semoga senantiasa dikuatkan ^^

Tidak ada komentar:

Posting Komentar